Geographical Information Systems With ArcGIS 9.X

Harga: Rp 67.500,-
Penulis: Nur Awaludin
Penerbit: Penerbit Andi
Tebal: 170 Halaman
Ukuran: 18 x 22 cm
Terbit: 2010
Kategory: Komputer

Buku ini mengupas tentang pengetahuan praktis tentang pemetaan digital dengan menggunakan ArcGlS desktop. Buku ini lebih diperuntukkan bagi orang – orang yang berkecimpung dengan dunia GIS (Geographical lnformation Sysfems), baik yang masih baru mulai atau yang sudah lama berkecimpung di dunia GIS, khususnya pengguna ArcGIS desktop.Materi buku disusun secara step by step sehingga akan memudahkan bagi siapa saja yang ingin belajar lebih lanjut tentang ArcGIS, terutama sisi  pemrogramannya.   Pokok bahasan dalam buku iniadalah:

  • . Pengenalan AcGIS Desktop
  • Persiapan Data
  • Project di ArcMap
  • Form, Kontrol, dan Komponen
  • Digitasi Peta
  • Editing Feature
  • Query dan Analisa Data
  • Menu dan Toolbar
  • Sentuhan Akhir

Kategori